Senin, 06 Februari 2017

Tujuan dari K3LH







Image result for Gambar  Tujuan k3lh



K3LH memiliki bebarapa tujuan diantaranya sebagai berikut :
  • Melindungi Tenaga Kerja atas hak keselamatan dalam melakukan pekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan meningkatkan produksi dan produktivitas nasional 
  • Menjamin keselamatan setiap orang lain yang berada di tempat kerja tersebut.
  • Memelihara sumber produksi agar dapat digunakan seacara aman dan efisien.





Semoga bermanfaat kawan~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar